MAAFKAN AKU, AMPUNI AKU
KADANG KU TAK PEKA 'KAN SUARA-MU
SERING KALI KU MELAYANI-MU
HANYA UNTUK KEPUASANKU
AJARKU 'TUK BERJALAN
SESUAI KEHENDAK-MU
REFF:
KEMANA PUN ENGKAU MEMBAWAKU
AKU IKUT BERSAMA-MU
DAN APAPUN JUA YANG KAU MAU
AKU TURUT KEHENDAK-MU
KEMANA PUN ENGKAU MEMBAWAKU
AKU IKUT BERSAMA-MU
DAN APAPUN JUA YANG KAU MAU
KU 'KAN TURUT KEHENDAK-MU
KAR'NA KU DI SINI
PENUHI PANGGILAN-MU
AJARKU 'TUK SETIA KEPADA-MU
(By: Bobby OW / Album Raja Mulia - Jaqclien)
No comments:
Post a Comment