Hati yang hancur..Tuhan berkenan
Jiwa yang remuk....Tuhan indahkan
S'bab Tuhan melihat air matamu
S'bab Tuhan mendengar seruan hatimu
Jangan sia-siakan AnugerahNya
yang Dia berikan di hidupmu
Jangan pernah ragukan KasihNya
S'lalu baru s'tiap pagi di hidupmu
No comments:
Post a Comment