KASIHMU TIADA DUANYA

Belum pernah ada
kasih di dunia
sanggup mengubahkan hidupku
menjadi baru
selain kasihMu YESUS
takkan ada lagi
kasih s'perti ini
sanggup menerima diriku apa adanya
selain kasihMU YESUS
KAU kukagumi
dalam hati
kasihMu tiada duanya
sampai kini kuakui
kasihMU tiada duanya

2 comments:

GBKP Online said...

Makasih sudah disetujui komen saya. Infokan saya bila anda berkenan untuk tukar link. Terima kasih lagi sebelumnya.
KasihMu Tiada Duanya Lirik Teks Lagu

Pribadi Yang Mengenal Hatiku Lirik Teks Lagu

Ajarku Berdiam Lirik Teks Lagu

Hanya Kau Lirik Teks Lagu

JanjiMu Lirik Teks Lagu

Yesus Gembalaku said...

Saya sedang membangun situs Kristiani, semoga di lancarkan usaha saya dalam mengembangkan nya. Saya prihatin banyak orang non Kristiani bikin artikel doa Kristen. Sungguh miris bukan.